-
Marouane Fellaini Terbukti Meludah!
April 3, 2014
Berita Bola, berita sepak bola
-
Marouane Fellaini Terbukti Meludah!
Marouane Fellaini Terbukti Meludah! – FA sendiri dikonfirmasi sudah menyiapkan hal hal yang diperlukan untuk bisa menghukum Marouane Fellaini. Mereka akan mengambil tindakan sehubungan tentang perlakuan Marounae Fellaini tersebut. FA Inggris pernah menghukum pemain Hull City, George Boyd untuk tidak boleh bertandingan selama 3 pertandingan setelah ia terbukti berbuat tindakan tercela dengan meludahi kiper Man City, Joe Hart awal bulan ini. Mengenai tuduhan terhadap pemainnya tersebut, Pelatih man United, David Moyes mengatakan pekan lalu ia telah membahas tuduhan yang dituduhkan kepada Marounae Fellaini dan David Moyes mengatakan bahwa pemain Inti tim nasional Belgia bersikeras bahwa dia tidak melakukan kesalahan terhadap insiden memalukan tersebut.
Marouane Fellaini Terbukti Meludah! – Pria yang menggantikan posisi Sir Alex Ferguson awal musim ini mengatakan ” Saya sudah berbicara dengan Marouane Fellaini dan dia mengatakan itu tidak terjadi. Kami siap untuk bekerja sama dengan FA jika pihak FA sendiri meminta kita membantu mereka untuk mengusut masalah ini. Apapun akan kita lakukan untuk membuktikan pemain kami tidak bersalah. Marouane Fellaini sendiri sudah mengatakan kapda saya bahwa tidak pernah dia meludah Pablo Zabaleta. Saya sendiri tidak berpikir sedikit pun dia mampu melakukan itu, dari apa yang saya lihat” David Moyes sendiri sekarang harus sekarang berbenah. Ini terkait tentang laga yang harus dia hadapi untuk menghadapi Bayern Munich pada laga perempat final liga Champions nanti.